Posts

Showing posts with the label Warokan

keindahan Reog POnorogo Bulan Purnama

Image
Pawargo.com - Pagelaran Reyog Bulan Purnama kali ini menampilkan Grup Reyog dari kecamatan Pudak. Penari Warok dengan tubuh kekarnya menunjukkan aksinya kepada ratusan warga Ponorogo yang tumplek-blek di Alon-alon Ponorogo . Acara yang dilaksanakan rutin setiap Malam Bulan Purnama ini, merupakan agenda promosi pariwisata Kabupaten Ponorogo sekaligus melestarikan kesenian Reyog Ponorogo

Direktori Seniman Tari Ponorogo

Image
Salah satu Penari Warok Ponorogo dalam acara P agelaran Reyog Bulan Purnama, di Pendopo Ponorogo Agung Subroto . Ponorogo, 22 – 10 – 1981. Alamat: Jl. Ki Ageng Mirah No 8 A Ponorogo, Telp ( 0352 ) 487599, Hp 085229823972, Pendidikan: ISI Surakarta, Pengalaman berkesenian: Pelaku seni SEA GAMES X, PON XI, Pelaku seni Festival Reog Nasional 1995-2006 Bambang Wibisono, S.Sn . Ttl: Blitar, 04 Mei 1965. PNS, Kasi Kesenian Dinas Parsenibud Kab. Ponorogo, Alamat Kantor: Jl. Pramuka No. 14 A Ponorogo Telp: (0352) 486 012, Alamat rumah: Jl. Sekar Delima No. 22 A Ponorogo. Pendidikan: STKW (1993), Pengalaman berkesenian: penari dan penata tari dalam beberapa even festival daerah, penata tari pada event festival seni daerah, Sebagai penari dalam duta seni ke Hongkong, Belanda, Spanyol, Malaysia, Perancis, Taiwan. Edy Susanto . Ttl: Ponorogo,11 – 03 – 1989, Alamat: Semanding, Kauman Ponorogo. Pendidikan: Sekolah Menengah Atas, Pengalaman berkesenian: Mengikuti festival Reog di Jem...