Posts

Air Terjun "Coban Centong"

Image
suasana alami coban centhong Salah satu potensi Alam Ponorogo yang luar biasa, yang mungkin belum banyak yang mengetahui termasuk masyarakat Kota Ponorogo , terlatek di timur jauh kota Ponorogo Yaitu Air Terjun "Coban Centong" tepatnya di desa Pudak 42 km dari pusat kota Ponorogo. tim yang berkunjung  Berawal hanya ingin mencari secangkir kopi di daerah pedesaan, kami sepakat untuk ke desa yang belum pernah kami datangi yaitu Pudak, tak sengaja bertemu dengan seorang penjual bensin bersama “Mas Prayit” kami mencoba bertanya, “Mas apakah ada tempat wisata di daerah sini?” , beliau menjawab “Wonten mas, namanya Air terjun Coban Centong baru ditemukan beberapa bulan yang lalu dan di lihat anggota DPR beberapa hari yang lalu serta akan di resmikan sekitar 8 bulan lagi mas, tapi hati hati mas, jalanya sempit dan berbahaya” Kami pun berhasrat untuk merubah agenda kami yang awalnya Ngopi menjadi Berwisata akses menuju air terjun Hamparan pegunungan hijau serta hawa ...

Kuliner sate ayam Ponorogo

Image
Gerobak sate ayam Ponorogo khas Setono Ketupat Sate ayam Ponorogo dengan model pikulan Sate ayam Ponorogo dengan pikulan

Malam Tahun Baru, Jalur menuju Alun-Alun Ponorogo ditutup total

Image
Kawasan Pasar Legi Songgolangit (pard) Batasi keramain hanya sampai pukul 00.00 WIB Polres Ponorogo akan menutup jalur dalam kota menuju alun-alun pada malam tahun baru. Langkah ini diambil untuk mengantisipasi kemacetan lalu lintas. “untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang ingin merayakan pergantian tahun baru nanti, semua jalur yang menuju alun-alun mulai pukul 18.00 WIB akan kita tutup, dan kita lakukan pengalihan arus,”ucap AKP Dwi Agus Cahyono, Kasat Bimas Polres Ponorogo. Arus lalulintas yang berasal dari Jalan Imam Bonjol akan diputar balik. Sementara yang dari utara dialihkan ke barat dan timur, yang dari timur (Jalan Gajah Mada) dialihkan ke Jalan Sultan Agung dan ke arah terminal lama. untuk yang dipertigaan Ngepos dialihkan ke Jalan Sukarno Hata dan ke timur, Sementara yang dari selatan (Pertigaan Jenes) akan dialihkan ke arah timur (Jalan Ahmad Yani). “Penutupan jalan itu telah dirapatkan dengan instansi terkait, ada empat titik yaitu Tamb...

JOH ungkapan Ponorogo?

Image
Pisuh, wit cilikanku tembung kwi wis enek. Nek didelok soko asal katane pancen saru (JOH => Pejuh) lan jane karepe ngasorake wong utowo perkoro opo wae sing gawe jengkel. Opo maneh nek ditambahi Joh ngasu, Joh njaran lll. Malah sok-sok iso dadi Jih ngasu, Jih njaran. Tapi rehne wis salin rupo, dadi bocah jaman saiki gur iso melu, ning ora ono sing ngerti maksude. Wis pokoke kuwi diarani "PISUHAN" utowo ungkapan kejengkelan. Rehne kuwi wis umum biasa diucapne, tembung sarune wis LUNTUR. Dadi malah iso dadi cirine wong Ponorogo yo ora opo, ben gampang leh mbedakne batihe dewe karo wong liyo, nek ktemu enek paran. Setuju kuwi nggo cirine wong Ponorogo. Dudu ungkapan emosi, tapi sebgai surprise. Ngono Min. Koyo dene tembung Diancuk utowo wis malih dadi Jiancuk. Dening Mas Bey Tirto Grono Kirim by Ponorogo Komunitas Online .

Polres Ponorogo Tertibkan Knalpot Brong

Image
Ponorogo-Kepolisian Resort Ponorogo akan merazia knalpot brong knalpot hasil modifikasi menjelang tahun baru. Razia ini dilakukan agar tidak ada polusi suara ataupun polusi udara yang berlebihan di tengah suasana sukacita pergantian tahun 2014. Kasat Lantas AKP Imara Utama saat dikonfirmasi Mame mengatakan bahwa menjelang parayaaan Tahun Baru tahun 2014 ini pihaknya genjar melakukan operasi terhadap sepeda motor yang menggunakan knalpot brong ( knalpot yang tidak sesuai standart ). “ tindakan kita mendatangi,melakukan tindakan persuasif dan melakukan hunting dijalan,jika menjumpai kendaraan atau sepeda motor yang menggunakan knalpot brong langsung kita tilang dan kita kandangkan serta kita sidangkan dua minggu setelah tahun baru.Dengan begitu pada saat perayaan tahun baru mereka tidak bisa menggunakan kendaraannya yang menggunakan knalpot brong,”kata Imara kepada Mame,Jum’at (27/12). Imara menambahkan tradisi menggunakan knalpot brong pada perayaan tahun baru tidak boleh dilest...

Piyu main Guitar di atas Reog Ponorogo

Image
Piyu main Guitar di atas Reog Ponorogo saat Di lap Makodam V brawijaya surabaya by @dewinurcahyani Pertunjukan kesenian bertajuk “Srawung Seni Rakyat, Sang Brawijaya” sukses digelar pada Sabtu, 21 Desember. Meski hujan mengguyur sejak siang hari, tak mengurangi jalannya pementasan di Lapangan Makodam V Brawijaya. Hujan belum mau reda hinga menjelang isyak, sampai Piyu naik panggung untuk memulai acara hiburan setelah isoma pada pukul 19.00 WIB malam. Aksi gitarist Piyu “Padi” begitu memukau dengan kehebatannya memetik gitar, diiringi musik Perkusi Kuntulan Banyuwangi dan Musik Daul Madura. Tak hanya itu Piyu bermain gitar sambil naik di atas kepala Reog Ponorogo. Baca juga: Agnes Monica bikin penggemarnya menangis histeris di Makodam dan Pangdam beri penghargaan 7 seniman tradisional, agar tetap eksis Penonton masih terlihat sepi. Lapangan Makodam V Brawijaya masih tampak melompong. Hingga waktu lewat pukul 20 WIB, hujan perlahan berhenti, ketika Ratna Listy naik ke atas panggung...

Kampoeng Ponorogo 2013 - Surakarta

Image
SOLO — Keluarga Mahasiswa Kota Reog di Surakarta (Gamaresa) kembali menggelar pertunjukan seni dan budaya Ponorogo di Plaza Sriwedari, Solo, Sabtu (21/12/2013). Acara tahunan bertajuk Kampoeng Ponorogo 2013 ini mengusung tema Warisan Budaya Nusantara Wahana Pemersatu Bangsa. Sejumlah pertunjukan seni dan budaya asal Ponorogo bakal mengisi kegiatan tersebut. Rangkaian acara ini diawali dengan bazar aneka produk dan festival kuliner asal Ponorogo pada Sabtu siang. Kemudian, pada Sabtu malam akan digelar pertunjukan seni dan budaya Ponorogo, antara lain reog, tari tradisional, musik etnik perkusi, dan pencak silat. Penanggung jawab Kampoeng Ponorogo 2013, Bayu Wiratmojo, mengatakan event kali ini adalah acara kelima yang digelar pihaknya. Berbeda pada event sebelumnya, kali ini Gamaresa bakal menampilkan kreasi kesenian baru di samping kesenian tradisional reguler. “Tahun ini kami dari komunitas Gamaresa mulai menampilkan tari kreasi baru berjudul Aswanda dan ada pula Tari Merak....